Hai guys, tak bosan-bosannya saya akan membahas kembali mengenai wisata pantai, kali ini pantai yang akan saya bahas berada di kabupaten Kebumen, langsung saja.
Pantai Logending atau yang biasa dikenal juga dengan sebutan "Pantai Ayah", pantai ini berada atau terletak di desa Ayah kecamatan Ayah kabupaten Kebumen dan berbatasan dengan kabupaten Cialcap. Pantai ini sendiri berjarak 53KM dari pusat kota Kebumen. Pantai Logending berada pada daerah pantai selatan pulau Jawa sehingga pemandangan luas Samudera Hindia dapat terlihat dengan jelas, pantai ini juga merupakan muara dari Sungai Bodo yang memisahkan kabupaten Kebumen dan Cilacap. Selain pemandangan lautnya pantai logending juga terkenal dengan hutan yang mengelilingi wilayahnya, hutan tersebut merupakan hutan milik Perum Perhutani KPH Kedu Selatan. Hutan wisata tersebut mempunyai ketinggian sekitar 5 meter di atas permukaan air laut dengan suhu berkisar antara 24 hingga 34 derajat celcius, hutan wisata pantai logending sering dijadikan sebagai tempat berkemah baik oleh wisatawan maupun oleh regu pramuka.
Terdapat mitos di pantai ini, sebagai pantai selatan laut Jawa, pantai Logending erat kaitannya dengan Nyai Roro Kidul, hal ini ditambah dengan bentuk-bentuk peninggalan maupun batu-batuan di pantai yang oleh masyarakat sekitar dipercaya merupakan barang-barang keramat dan berbau mistis dan dapat menarik wisatawan untuk terus datang berkunjung. Di pantai logending terdapat batu karang yang diyakini sebagai pintu gerbang Nyi Roro Kidul, dari kejauhan batu karang tersebut terlihat seperti seekor beruang yang sedang minum air laut.
Di cipatujah juga sama gan mitosnya gerbang nyi bloro kidul
ReplyDeleteiya gan emang banyak mitos tentang nyi roro kidul di sederet pantai selatan
Deletekeren gan pantai nya
ReplyDeletemksh
DeleteDuhh dah lama ga ke pantai
ReplyDeletegara2 ngeliat nih post jadi pengen ke pantai hihihih
Indah banget gan pantai Logending
iya gan . klo mau yg lbih indah d sampingnya pantai ini ada pantai menganti, klo berminat silahkan cri di sitemap saya
Deletelama dh gk ke pantai ni skrng tambah indah aja
ReplyDeletehttp://alessia29.blogspot.co.id/2015/11/10-pesan-rahasia-di-film-disney-untuk.html
Pantai selatan selalu berkaitan degan nyi roro kidul ya
ReplyDeleteKapan" deh maen.. Lagi gak punya uang nih... Hehehe..
ReplyDeletehttp://sehatku8.blogspot.com
jadi kepengen tarvel kesana mas
ReplyDeletejngn ktinggalan gan hehe.
Deletesbelahnya jga ad pantai yg lbih indah di http://deskagp.blogspot.co.id/2015/10/pantai-menganti-kebumen.html
wah akhirnya ada yang nge share juga nih pantai daerah ane, ,kebetulan ane sering masin kesitu gan sama pacar ane, ,thanks gan udah share pantai ayah
ReplyDeletesma2 gan
DeleteKalo liat pantai png langsung bawa tenda ngecamp dah disitu
ReplyDeletejadi pengen jalan...
ReplyDeletewiih, keren euy
ReplyDeletepengen ke sana . ^^
ReplyDeletetp mitos nya serem . ^^
saya ke kebumen sekali ga tau klo ada pantai
ReplyDeleteWah nama yg unik
ReplyDeleteBoleh juga neh buat salah satu tempat berlibur :)
ReplyDeleteiya gan
DeleteWah mantap, lumayan nih referesnsi buat main bareng kawan kawan
ReplyDeletepastinya gan
DeleteWihhh, cantik ya pantainya. Jadi pengen ke sana.
ReplyDeleteiya mba
Delete